Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2013
Gambar
Hei teman-teman saya mau berbagi cerita nih, simak ya.... mungkin ini bisa buat contoh yg bisa kalian ambil :) Di kelas perilaku organisasi jumat lalu ada games yg di adakan dari dosen saya. Awalnya memang ga di kasih tau seperti apa gambarannya. Bahkan saat baru memulai games sayapun merasa bingung tentang makna yg terkandung dalam games itu. Saya tetap mengikuti alur gamesnya dari awal sampai akhir, dari yg mudah sampai yg menguras konsentrasi. Keringat basah bercucuran tapi semangat kelompok tetap membara :D Pada permainan tali saya merasa sangat di butuhkan kerjasama yg baik serta akal. Begitupun dengan permainan yg lainnya, di tuntut konsentrasi yg tinggi, tidak gegabah dalam mengambil keputusan, serta belajar dari kesalahan yg sering terjadi. Setelah sampai pada permainan terakhir saya baru dapat kesimpulannya bahwa, kekompakan itu memang suatu paket yg lengkap dalam tercapainya suatu tujuan, Fokus merupakan kunci dari semua usaha untuk keberhasilan, sering berlatih merupakan

Kepuasan Kerja

Gambar
Saya akan menjelaskan secara ringkas mengenai Kepuasan Kerja. Apasih kepuasan kerja itu? Kepuasan kerja merupakan sikap emosional dalam hal menyenangkan dan mencintai pekerjaan itu. Kepuasan kerja memang harus di ciptakan agar dedikasi, kecintaan, serta kedisiplinan karyawan meningkat. Sikap ini dicerminkan oleh moral kerja, kedisiplinan, dan prestasi kerja. Karyawan yang lebih menikmati kepuasan kerja lebih akan lebih mengutamakan pekerjaannya ketimbang balas jasa. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja adalah penempatan yg tepat oleh bidangnya/keahliannya, suasana dan lingkungan pekerjaan, otonomi,  fasilitas yg menunjang pelaksanaan pekerjaan, sifat pekerjaan monoton atau tidaknya, dan yg paling terakhir adalah balas jasa yg adil dan layak. Kepuasan kerja karyawan banyak dipengaruhi oleh bagaimana sikap pimpinannya, ada baiknya karyawan di sertakan dalam partisipasi, karyawan ikut aktif dalam memberikam pendapatnya untuk menentukan kebijaksanaan perusahaan. Kepem

Komunikasi

Gambar
Pengertian Komunikasi adalah proses penyampaian pikiran atau ide oleh sesorang kepada orang lain (lawan bicara) dapat melalui media lisan atau tulisan serta adanya respon berupa jawaban ataupun perilaku. Tidak ada kelompok yg akan eksis tanpa adanya komunikasi. Komunikasi lebih dari sekedar memberikan makna akan tetapi harus membutuhkan suatu pemahaman. Contoh komunikasi yg efektif seperti gambar di bawah :D Komunikasi mempunyai peran yg sangat penting, adapun fungsinya sbg berikut..... Fungsi Komunikasi : Sebagai Kendali maksudnya Komunikasi bertindak untuk mengendalikan perilaku seseorang Sebagai Motivasi maksudnya  Komunikasi membantu perkembangan motivasi dalam menjelaskan apa yg harus dia lakukan dan bagaimana cara dia mendapatkannya Sebagai Informasi maksudnya komunikasi memberikan informasi yang diperlukan individu dan kelompok untuk mengambil keputusan Pengungkapan Emosional Dalam komunikasi ada yang tergolong dalam komunikasi verbal dan non verbal,

Konsep Motivasi

Gambar
Motivasi adalah proses dalam menjelasakan intensitas, arah, dan ketekunan seorang individu untuk mencapai tujuannya. Seseorang di katakan memiliki motivasi tinggi apabila memiliki alasan yang sangat kuat untuk mencapai apa yang diinginkannya dengan mengerjakan kerjaan tersebut. Motivasi sering sekali disamakan dengan semangat, sebenarnya motivasi sama semangat itu berbeda istilah. Motivasi yang ada pada seseorang merupakan kekuatan pendorong yang akan mewujudkan suatu perilaku untuk mewujudkan tujuan kepuasan dirinya.  Dalam hubungan antara motivasi dan intensitas, intensitas terkait dengan seberapa giat seseorang dalam berusaha. Abraham Maslow menjelasakan tentang teori kebutuhan diantaranya ada kebutuhan fisiologis, rasa aman, sosial, penghargaan dan aktualisasi diri.        Proses timbulnya motivasi: kebutuhan yang belum terpenuhi perilaku yang diarahkan pada tujuan evaluasi prestasi kepuasan Adapun tujuan motivasi dalam dunia kerja: meningkatkan kepuasan kerja kar